Rabu, 02 Agustus 2017

Pakan Ikan Arwarna

Makanan Ikan Arwana

Harganya yang mahal maka perawatannya pun harus benar-benar dijaga. Salah satunya adalah pemberian pakan untuk jenis-jenis Ikan Arwana. Kesehatan Arwana akan sangat berpengaruh terhadap sisiknya.
Akan sangat jelek jika ikan ini memiliki sisik yang berwarna pudar. Padahal salah satu keindahaln ikan ini berada pada sisiknya yang terang dan cerah. Pemilik ikan harusnya selektif dan sangat menjaga asupan ikan ini. Berikut pakan pakan terbaik untuk Ikan Arwana.

Cacing Darah Beku

Jenis-jenis Ikan Arwana
bukalapak.com
Cacing darah beku sangat baik untuk diberikan pada jenis-jenis ikan arwana yang baru berukuran kurang lebih 8cm. makanan ini memiliki gizi yang bagus untuk ikan serta memiliki harga yang cukup terjangkau dan mudah untuk mendapatkannya.

Udang atau Ruuh

Jenis-jenis Ikan Arwana
arwanaqu.blogspot.co.id
Udang adalah makanan terbaik untuk Ikan Arwana karena dapat memberikan perubahan warna yang sangat baik pada bagian sisik ikan. Sebelum diberi makan udang, maka bagian sungut udang yang keras harus dibuang agar tidak merusak mulut ikan. Pemeberian udang bisa di selang seling dengan makanan lain.

Katak Kecil atau Kodok

Jenis-jenis ikan arwana
duniaq.com
Pakanan ini sangat baik untuk pemenuhan lemak dan daging. Sangat baik untuk pertumbuhan Arwana. Namun perlu digaris bawahi bahwa katak kecil tidak bisa dijadikan pakanan utama karena dapat merusak sisik jika dikonsumsi secara berlebihan

Jangkrik

Jenis-jenis Ikan Arwana
obudidaya.blogspot.co.id
Jangkrik adalah makanan utama untuk Ikan Arwana. Hal itu karena jangkrik memiliki kandungan betakaroten yang berguna untuk menjaga warna sisik agar tetap baik dan cerah. Sebelum memberikan pakan ini untuk ikan, diharuskan memotong kaki jangkrik agar tidak merusak mulut dan perut saat dimakan oleh ikan.
Sumber :www.maudisini.com
Read more

Arwarna Afrika

Arwana Afrika – African Arwana

Jenis-jenis Ikan Arwana
ferboes.com
Ikan Arwana Afrika dan Arwana Silver sama-sama berasal dari Afrika. Ikan ini berasa dari Afrika bagian timur Seperti Senegal, Gambia, dan Kamerun. Meskipun berasa dari daerah yang sama, tapi terdapat beberapa perbedaan dengan Arwana Silver.
Perbedaan tersebut berada pada bentuk kepala yang lebih kecil jika dibandingkan dengan Arwana Silver.
Sumber : www.maudisini.com
Read more

Arwarna Silver

Arwana Silver – Arwana Brazil

Jenis-jenis Ikan Arwana
cameronsgrier.blogspot.co.id
Ikan Arwana Silver ini sering juga disebut ikan Arwana Brazil. Jenis inilah yang paling sering dijumpai karena harganya yang terhitung terjangkau. Bentuk tubuh dari ikan ini panjang serta memiliki sirip yang panjang pula.
Ikan ini akan sangat indah dipandang jika telah berukurukan dewasa, sekitar 50 cm hingga 60 cm. Pada awal mulanya ikan ini berasal dari Amerika Selatan, namun sekarang sudah banyak dikembangbiakan di Indonesia.
Menurut kabar yang beredar bahwa ikan ini telah ada dengan warna platinum silver alias warnanya yang menyerupai warna platinum pada bagian seluruh tubuhnya.
Sumber : www.maudisini.com
Read more

Arwarna Irian

Arwana Irian – Arwana Jardini

Jenis-jenis Ikan Arwana
majalahikan.com
Ikan Arwana Irian memiliki warna dasar hitam kecoklatan dengan bintik-bintik keemasan pada bagia tengah sisiknya. Pada bagian ekor, pipi, dan siripnya juga terdapat bintik-bintik keemasan.
Para pecinta Ikan Arwana dapat menemukan jenis ini di Pulau Irian tepatnya di sekitar sungai Kabupaten Merauke. Aslinya Ikan Arwana Irian atau Jardini ini berasal dari Australia. Terdapat dua jenis yaitu Scleropqges dan Scleropqges Leichharti.
Jenis Scleropages Jardini memiliki warna dasar lebih gelap dan jenis Scleropages Leichhartimemiliki warna dasar lebih gelap. Ikan Arwana Jardini ini termasuk jenis Ikan Arwana yang unik.
Sumber :www.maudisini.com
Read more

Arwarna Banjar

Arwana Banjar

Jenis-jenis Ikan Arwana
ikanhias-yuli.org
Ikan arwana ini bisa dibilang jenis Arwana merah kelas dua. Tapi jangan salah, ikan arwana ini bukan merupakan strain murni arwana merah. Hal itu ditunjukan dengan sirip yang berwarna orange atau kuning. Bahkan tidak ada sedikit pun warna merah pada bagian tubuhnya.
Ikan arwana ini memiliki bentuk kepala yang membulat dengan mulut. Kermiripannya dengan ikan arwana merah muda membuat orang awam sering terjebak dalam membedakannya. Padahal jelas satu sama lain itu berbeda.
Sumber : www.maudisini.com
Read more

Arwarna Hijau

Arwana Hijau – Arwana Golden Pino

Jenis-jenis Ikan Arwana
duniaq.com
Ikan Arwana jenis ini sering ditemukan di Negara Thailand, Malaysia, Myanmar, Kamboja, dan Indonesia. Di Indonesia sendri ikan ini banyak ditemukan di Kalimantan.
Pada dasarnya, Ikan Arwana ini memiliki ciri warna kelabu kehijau-hijauan dengan pola garis yang berwarna gelap pada ekornya. Bentuk mulutnya pun lebih besar dan bulat jika dibandingkan dengan jenis jenis Arwana lainnya.
Meskipun jenis ini tidak memiliki ring, namun memiliki warna yang cantik dengan warna hijaunya yang cerah. Sirip ekornya merupakan kombinasi warna antara abu kehijau-hijauan. Sedangkan warna pada bagian badan lebih dominan warna hijau semi perak.
Sumber : www.maudisini.com
Read more

Arwarna Golden Red

Arwana Red Tail Golden – Golden Red

Jenis-jenis Ikan Arwana
fish.kiev.ua
Ikan Arwana jenis ini bisa kita temukan di wilayah Indonesia, yaitu di Sumatera dan Pekan Baru. Arwana ini termasuk ke dalam varietas Arwana Golden (Arwana Golden Indonesia). Sifatnya lebih agressif dibandingkan dengan Cross Back Golden.
Namun sangat disayangkan, jenis jenis Arwana ini tidak memiliki warna emas pada sisik yang melewati punggung. Warna emas ini biasanya hanya mencapai pada baris ke empat atau lima.
Terdapat beberapa warna yaitu warna dasar biru (Blue Based), warna dasar hijau (Green Based), dan warna dasar emas (Golden Based).
Arwana Red Tail Golden muda akan lebih mudah kusam dibandingkan dengan Arwana Red Tail Golden tua. Pertumbuhannya pun bisa melebihi dari Arwana Cross Back Golden
Jika dilihat sekilas, Arwana Red Tail Golden hampir mirip dengan Cross Back Golden, namun saat mencapai panjang 20 cm,
Arwana Red Tail Golden akan memiliki ring pada perut berwarna hitam sedangkan ArwanaCross Back Golden memiliki ring pada bagian punggung berwarna merah
Meskipun harga ikan ini lebih murah dari super red, tapi bisa memilikinya akan menjadi sebuah pride bagi sang pemilik.
sumber :www.maudisini.com
Read more